PEMERINTAH KOTA SEMARANG
Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam Sekretariat Daerah Kota Semarang
  • CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY &
    PROGRAM KEMITRAAN BINA LINGKUNGAN

  • TAHUN 2021 Jumlah Realisasi Anggaran Rp 5.648.790.329

No. Perusahaan Jenis Program/Usulan Deskripsi Kecamatan Kelurahan Realisasi Anggaran
1 PT. Phapros Kesehatan Bantuan dana Posyandu Bantuan dana untuk pembelian sarpras Posyandu Mekarsari SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.250.000,-
2 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Masjid Al Iman Bantuan dana rutin untuk operasional tahun 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 6.000.000,-
3 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Bantuan sarpras Bantuan rutin kebutuhan PA Al Barokah bulan Januari 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan Januari 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan Januari 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.558.500 ,-
4 PT. Phapros Kesehatan Bantuan posyandu Bantuan timbangan balita & bayi untuk Posyandu Pelita Sehat SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 624.900 ,-
5 PT. Phapros Sosial Bantuan untuk Panti Bantuan operasional PA Al-Barokah bulan Februari 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan Februari 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan Februari 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.626.151 ,-
6 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Bantuan Kebencanaan Bantuan sembako untuk korban banjir kerjasama dengan BPBD Kota Semarang PEDURUNGAN PENGGARON KIDUL Rp 2.980.000,-
7 PT. Phapros Kesehatan Bantuan obat Bantuan obat untuk Pokja FTJSLP Prov. Jateng SEMARANG TENGAH SEKAYU Rp 1.998.500,-
8 PT. Phapros Lingkungan Bantuan Pelestarian Alam Pelatihan Penanaman Tanaman Indigo dan treatment tanah PGOT Mardi Utomo TEMBALANG KRAMAS Rp 4.660.000,-
9 PT. Phapros Pendidikan Bantuan renovasi sekolah Bantuan dana renovasi kantor MI Al-Amin SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 10.000.000,-
10 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Masjid Bantuan dana sosial untuk Masjid Al Iman bulan Maret 2021 Bantuan dana untuk perbaikan engsel dan kunci loker TPQ As Solikhin SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.000.000,-
11 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan sarpras Bantuan operasional PA Al-Barokah bulan Maret 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan Maret 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan Maret 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.621.700,-
12 PT. Phapros Ekonomi Produktif Pelatihan Mitra Binaan Realisasi Biaya Pelatihan Dahsyatnya Digital Marketing untuk mitra binaan/UMKM SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 747.000,-
13 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Kegiatan Masjid Bantuan dana sosial untuk Masjid Al Iman bulan April 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 500.000,-
14 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Bantuan sarpras panti Bantuan operasional PA Al-Barokah bulan April 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan April 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan April 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.613.806 ,-
15 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Bantuan Pemberdayaan Masyarakat Bantuan paket sembako untuk karyawan, pensiunan, dan outsourching SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 70.615.400 ,-
16 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Masjid Bantuan dana sosial untuk Masjid Al Iman bulan Mei 2021 Bantuan rutin kebutuhan operasional Masjid Al Ikhlas Bulan April 2021 Bantuan rutin kebutuhan operasional Masjid Al Ikhlas Bulan Mei 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 5.500.000,-
17 PT. Phapros Sosial Bantuan sarpras panti Bantuan operasional PA Al-Barokah bulan Mei 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan Mei 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan Mei 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 1.620.085 ,-
18 PT. Phapros Sosial Bantuan Kebencanaan Bantuan biaya perbaikan kerusakan rumah Elis Oktaviani yg mengalami kerusakan akibat angin puting beliung SEMARANG BARAT KRAPYAK Rp 2.000.000,-
19 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Pelestarian Budaya Kontribusi Hetero space Cluster 2 & 4 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 25.000.000,-
20 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan sarana ibadah Bantuan rutin kebutuhan operasional Masjid Al Ikhlas Bulan Juni 2021 SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 2.500.000,-
21 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Masjid Al Iman Bantuan dana sosial untuk Masjid Al Iman bulan Juni 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 500.000,-
22 PT. Phapros Sosial Bantuan untuk Panti Bantuan operasional PA Al-Barokah bulan Juni 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan Juni 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan Juni 2021 SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 1.630.500 ,-
23 PT. Phapros Kesehatan Bantuan donor darah Kegiatan donor darah tahap I tgl 15-16 Juni 2021 SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 1.207.524 ,-
24 PT. Phapros Sosial Bantuan untuk Panti Bantuan operasional PA Al-Barokah bulan Juli 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Bhakti Asih bulan Juli 2021 Bantuan rutin kebutuhan PACG Al Rifdah bulan Juli 2021 SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 1.650.000,-
25 PT. Phapros Sosial Bantuan sembako Bantuan beras untuk Kel. Bongsari SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 2.970.000,-
26 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial Bantuan CSR Paket Sembako Bencana Alam Paket sembako untuk bantuan bencana alam di Kecamatan Semarang Selatan SEMARANG SELATAN PETERONGAN Rp 1.647.500,-
27 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial Bantuan CSR Paket Sembako Bantuan Bencana Alam berupa paket sembako di Kecamatan Pedurungan dan Kecamatan Genuk PEDURUNGAN MUKTIHARJO KIDUL Rp 4.069.900,-
28 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial Partisipasi Sebagai Sponsorship Penyediaan Daging Murah Program Sosial kepada masyarakat dalam rangka penyediaan Daging Murah Berkah Ramadhan di Kecamatan Semarang Utara SEMARANG UTARA BULU LOR Rp 5.000.000,-
29 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial Bantuan Paket Sembako Bantuan Paket Sembako di Kecamatan Tugu TUGU TUGUREJO Rp 5.000.000,-
30 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Pembangunan Gedung TPQ Al Ittihad Bantuan Pembangunan Gedung TPQ Al Ittihad di Kelurahan Kalipancur Kecamatan Ngaliyan Kota Semarang NGALIYAN KALIPANCUR Rp 2.500.000,-
31 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial Bantuan Paket Sembako Bantuan 200 Paket Sembako untuk Bazar Ramadhan di Kelurahan Jomblang Kecamatan Candisari Semarang CANDISARI JOMBLANG Rp 16.760.000,-
32 PT. Phapros Sosial BL/Bencana Alam Bantuan Sembako untuk masyarakat korban banjir Semarang melalui BPBD Jawa Tengah KOTA SEMARANG - Rp 2.980.000,-
33 PT. Phapros Pendidikan BL/Pendidikan Bantuan renovasi Sekolah RA/MI Al Amin 2021 SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 20.000.000,-
34 PT. Phapros Lingkungan BL/Pelestarian Alam Bantuan tanaman bibit indigo untuk program KEHATI di PGOT Mardi Utomo TEMBALANG KRAMAS Rp 5.000.000,-
35 PT. Phapros Kesehatan BL/Kesehatan Bantuan dana untuk pembelian tenda dan masker medis untuk Puskesmas Ngemplak Simongan SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 6.300.000,-
36 PT. Perkebunan Nusantara IX Sosial Aksi Indonesia Darurat Solidaritas Pembagian sembako SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 30.000.000,-
37 PT. Perkebunan Nusantara IX Sosial sarana prasarana Panti Sosial Kelengkapan sarana dan prasarana di panti sosial mardi utomo TEMBALANG KRAMAS Rp 25.000.000,-
38 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial PKBL/CSR Perumda BPR Bank Pasar Kota Semarang melalui Pemerintah Kota Semarang Bantuan berupa 300 paket Sembako SEMARANG TENGAH SEKAYU Rp 29.250.000,-
39 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Sosial Bantuan CSR Paket Sembako Bantuan CSR 50 Paket Sembako di Kecamatan Semarang Utara SEMARANG UTARA BANDARHARJO Rp 4.950.000,-
40 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 65.000.000,-
41 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Bantuan sarpras Bantuan 1 unit mesin chainsaw untuk KSB Bongsari Semarang Barat SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 900.000,-
42 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT TAWANGMAS Rp 15.000.000,-
43 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 50.000.000,-
44 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 65.000.000,-
45 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT MANYARAN Rp 100.000.000,-
46 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sosial Bantuan Sembako Untuk Korban Banjir Wilayah Genuk Bantuan berupa paket sembako untuk korban banjir wilayah Genuk Semarang yang didistribusikan langsung ke korban dan juga lewat posko - posko yang ada GENUK TRIMULYO Rp 16.691.300,-
47 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sosial Pembagian Rompi dan Sembako Untuk Security dan Petugas Kebersihan Kota Lama Pembangian Rompi dan Paket Sembako untuk Security dan Petugas Kebersihan di tempat wisata Kota Lama Semarang bersama Dinas Pariwisata Kota Semarang SEMARANG UTARA BANDARHARJO Rp 8.650.500,-
48 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sosial Bantuan Paket Sembako Dan Daging Sapi Menyambut Lebaran 2021 Pemberian bantuan 80 Paket Sembako dan 80 Bungkus Daging Sapi untuk masyarakat kurang mampu yang berada disekitar Kantor Cabang Semarang Timur dan Kantor Cabang Banyumanik, berbagi menyambut hari yang Fitri bekerjasama dengan Perusda Percetakan Kota Semarang SEMARANG TIMUR REJOSARI Rp 20.000.000,-
49 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sarana dan Prasarana Keagamaan Partisipasi Wakaf Rumah Tahfidz Qur'an Partisipasi untuk sumbangan wakaf Rumah Tahfidz Qur'an, lewat PERBARINDO Jateng KOTA SEMARANG - Rp 5.000.000,-
50 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Hewan Kurban Pemberian bantuan 1 ekor kambing untuk panitia kurban di Lingkungan Kantor Cabang Banyumanik BANYUMANIK SUMUR BOTO Rp 3.300.000,-
51 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Hewan Kurban Bantuan 1 hewan kurban untuk panitia kurban dekat Kantor Cabang Mijen MIJEN PESANTREN Rp 3.000.000,-
52 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat PEDURUNGAN TLOGOSARI KULON Rp 10.000.000,-
53 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT KRAPYAK Rp 125.000.000,-
54 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat GUNUNGPATI SADENG Rp 50.000.000,-
55 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 50.000.000,-
56 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 50.000.000,-
57 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat TEMBALANG TANDANG Rp 20.000.000,-
58 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat PEDURUNGAN PEDURUNGAN KIDUL Rp 100.000.000,-
59 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat NGALIYAN TAMBAKAJI Rp 20.000.000,-
60 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG UTARA PURWOSARI Rp 50.000.000,-
61 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Pendidikan Bantuan pendidikan Partisipasi menyalurkan kegiatan di SMU Negeri 03 Semarang SEMARANG TENGAH SEKAYU Rp 5.000.000,-
62 PERUMDA BPR BANK PASAR KOTA SEMARANG Pendidikan Bantuan Pendidikan Bantuan Penyaluran Kegiatan Pendidikan di SMPN 21 Semarang BANYUMANIK BANYUMANIK Rp 2.500.000,-
63 PT. Phapros Pendidikan BL/Pendidikan Bantuan dana untuk mendukung kegiatan KKN mahasiswa angkatan 77 UIN Walisongo GUNUNGPATI GUNUNGPATI Rp 1.000.000,-
64 PT. Phapros Sarana dan Prasarana Keagamaan BL/Sarana Prasarana Bantuan dana pembangunan tempat Wudhu dan Menara Masjid Al Iman Kel. Kalibanteng Kidul, Kec. Semarang Barat SEMARANG BARAT KALIBANTENG KIDUL Rp 2.000.000,-
65 PT. Phapros Pendidikan Bantuan sponsorship pendidikan Bantuan dana untuk kegiatan Lomba Virtual & Diskusi Millenial 2021 Sekolah Islam Terpadu Bina Amal SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 2.000.000,-
66 PT. Phapros Sosial Bantuan posyandu Bantuan perlengkapan Posyandu Bhakti Asih PEDURUNGAN TLOGOSARI WETAN Rp 1.150.000,-
67 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Bantuan sosial Pembelian sembako untuk bantuan pensiunan SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 28.826.000,-
68 PT. Phapros Lingkungan Bantuan bibit pohon Bantuan bibit pohon mangrove dalam rangka penanaman serentak di Wilayah Hukum Polda Lokasi Pantai Tirang, Semarang SEMARANG BARAT TAWANGSARI Rp 4.375.000,-
69 PT. Phapros Pendidikan Bantuan renovasi sekolah Bantuan Renovasi Kantor RA/MI Al-Amin Tahap III SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 10.000.000,-
70 PT. Phapros Kesehatan Bantuan untuk nakes Bantuan sembako untuk nakes Puskesmas wilayah Semarang Barat SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 20.001.600,-
71 PT. Phapros Lingkungan Bantuan Bibit Tanaman Bantuan bibit tanaman Langka, tanaman TOGA dan akar wangi untuk Panti Pelayanan Sosial PGOT (Pengemis Gelandangan dan Orang Terlantar) Mardi Utomo TEMBALANG KRAMAS Rp 4.730.000,-
72 PT. Phapros Lingkungan Pelestarian Alam Pelatihan Perawatan Tanaman Indigo untuk Penerima Manfaat PGOT Mardi Utomo TEMBALANG KRAMAS Rp 1.519.000,-
73 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Pendidikan Program pejuang kelistrikan untuk bantuan dana beasiswa atau modal usaha program TJSL pejuang kelistrikan Sehubungan dengan program penghormatan pejuang kelistrikan PLN korban Covid 19. Bantuan PT PLN (Persero) melalui Executive Vice President Corporate Communication and CSR untuk membantu anak-anak pejuang kelistrikan untuk meraih cita-cita dan membantu meringankan beban keliuarga jasa pejuang kelistrikan TEMBALANG TEMBALANG Rp 318.000.000,-
74 PT. Phapros Kegiatan Lainnya Program berbagi nasi Berbagi nasi dalam rangka jum'at berkah dan peduli Covid 19 SEMARANG BARAT NGEMPLAK SIMONGAN Rp 1.849.000,-
75 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kesehatan Bantuan Sarana dan Prasarana Posyandu Pemberian Bantuan alt timbang badan balita, alat ukur panjang balita, set mainan edukatif kit SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 10.000.000,-
76 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kegiatan Lainnya Program Pelayanan Bantuan Peralatan Ibadah 5 masjid Kelurahan Bandarharjo Pemberian Alat Ibadah berupa Hijab stainless, kipas angin, mixer audio, sajada, sarunng, mukena, Al Quran SEMARANG UTARA BANDARHARJO Rp 10.000.000,-
77 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan Modal Usaha untuk Keluarga Pahlawan Kelistrikan yang wafat karena pandemic covid19 bantuan modal usaha BANYUMANIK NGESREP Rp 1.000.000,-
78 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan Cairan disenfektan dan sprayer disenfektan antisipasi covid 19 bantuan cairan disenfektan untuk 50 KK di Ngesrep, Semarang dan sprayer disenfektan BANYUMANIK NGESREP Rp 1.850.000,-
79 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Bantuan Perbaikan akses jalan melalui pompa sedot untuk mengatasi banjir Bantuan pompa sedot SEMARANG TIMUR KEMIJEN Rp 8.500.000,-
80 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Program gotong royong peduli banjir Kota Semarang Bantuan sembako dan obat-obatan untuk warga terdampak banjir di Kelurahan Tanjung Mas, Bandarharjo, Kemijen dan Tambakrejo Semarang SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 10.005.000,-
81 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kegiatan Lainnya Bantuan pengecatan dan Pembuatan papan nama Balai RW 16 Tanjung Mas, Semarang Bantuan pengecatan untuk balai RW yang digunakan aktif oleh masyarakat untuk melaksanakan beberapa kegiatan seperti jogo tonggo, posyandu, rapat RW dsb SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 18.000.000,-
82 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kesehatan Bantuan stik test gula darah, asam urat, kolestrol untuk Posyandu Lansia RW 16 Tanjung Mas Semarang 1 pack stik gula darah, asam urat, kolestrol untuk pengobatan posyandu lansia SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 605.000,-
83 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Program Donor Darah TW 1 Donor Darah SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 5.047.000,-
84 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Program Pemasaran Sajadah set batik alam Bantuan pemasaran GUNUNGPATI GUNUNGPATI Rp 402.000,-
85 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Lingkungan Bantuan Pemasaran Pameran Kreasindo Bantuan pemasaran dan pameran SEMARANG TIMUR KEMIJEN Rp 25.000.000,-
86 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Program Hubungan Masyarakat Komunikasi sosial bersama warga RW 12 Tanjung Mas, dan Penyerahan Bantuan tempat sampah bantuan tempat sampah SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 1.000.000,-
87 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Acara silahturahmi ramadhan santunan yatim dan dhuafa 100 anak yatim dan dhuafa KOTA SEMARANG - Rp 1.060.000,-
88 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kesehatan Layanan Kesehatan keliling RW 12 Tanjung Mas Bantuan cek, periksa kesehatan, obat, dan PMT (Pemberian Makanan Tambahan) SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 10.189.500,-
89 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Lingkungan Bantuan CSR Tempat Sampah untuk warga RW 12 Tanjung Mas bantuan tempat sampah 50 pcs SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 8.250.000,-
90 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Lingkungan Bantuan Gerobak Sampah untuk warga RW 13 tanjung Mas Semarang Bantuan tempat sampah 33 pcs dan gerobak sampah SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 5.484.000,-
91 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Bantuan Santunan janda dan dhuafa PT Indonesia Power Semarang PGU 20 orang janda dan dhuafa, dengan santunan dan paket sembako SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 6.000.000,-
92 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Program Peningkatan hubungan Doa bersama anak yatim dhuafa tas sekolah dan santunan 50 orang SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 16.637.500,-
93 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan Pemasaran produk dan pameran mitra binaan Pameran Investasi Perdagangan dan Pariwisata Bantuan pemasaran untuk sewa stand, dekorasi, dan akomodasi kelompok UMKM Batik Alam Malon, Koperasi Prima Indo Sutera KOTA SEMARANG - Rp 29.768.000,-
94 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Pendidikan Program Beasiswa S1 Bantuan Beasiswa S1 untuk warga Ring I (Kelurahan Tanjung Mas, Kemijen, Bandarharjo) KOTA SEMARANG - Rp 21.000.000,-
95 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Pendidikan Bantuan Beasiswa Tingkat SLTP / SMP Bantuan beasiswa SMP untuk warga RIng I KOTA SEMARANG - Rp 30.000.000,-
96 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Pendidikan Bantuan Beasiswa SMA / SLTA untuk warga Ring I (Kelurahan Tanjung Mas, Bandarharjo, Kemijen) 30 anak Siswa yang mendapatkan bantuan beasiswa KOTA SEMARANG - Rp 40.000.000,-
97 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan Pemasaran Produk dan pameran Mitra binaan PT Indonesia Power Semarang PGU (Pameran Bangkitkan Perekonomian Batikcaft Nusantara Kadin Jateng) Bantuan sewa pameran dan akomodasi GUNUNGPATI GUNUNGPATI Rp 30.073.000,-
98 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kesehatan Pelayanan Kesehatan Khitan Massal Bantuan Khitan massal dan sarung serta uang santunan untuk 50 anak KOTA SEMARANG - Rp 30.073.000,-
99 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Pendidikan Bantuan Beasiswa Pendidikan tingkat SD Bantunan Beasiswa Tingkat SD Ring I (Kelurahan Tanjung Mas, Kemijen, Bandarharjo KOTA SEMARANG - Rp 30.000.000,-
100 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Lingkungan Program pemberdayaan masyarakat melalui rintisan bank sampah RW 5 Kemijen Semarang Bantuan sarana dan parasarana seperti pembangunan gedung pilah, alat timbang dan pelatihan manajemen bank sampah SEMARANG TIMUR KEMIJEN Rp 33.750.000,-
101 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan pembangunan Masjid Jami Ulul Albab Kwaron Pembangunan masjid GENUK BANGETAYU KULON Rp 15.000.000,-
102 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Lingkungan Bantuan Sosial Perusahaan Hari Besar Agama Hari Raya Idul Adha Bantuan hewan qurban warga Ring I PT Indonesia Power Semarang PGU (Rp. 25.000.000,00). Bersinergi dengan Panitia Qurban Pegawai PT Indonesia Power Semarang PGU, Konsorsium Blok 3, PT SPP, PT Cogindo KOTA SEMARANG - Rp 25.000.000,-
103 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Program Bantuan Pemasaran Display Batik tulis dan ecoprint pada acara pameran Batik Craft Dekorasi dan akomodasi GUNUNGPATI GUNUNGPATI Rp 5.000.000,-
104 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan material peninggian mushala dan renovasi tempat wudhu Mushala Nurul Huda RW 14, 15 Tanjung Mas, Semarang Bantuan semen SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 3.867.500,-
105 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan Kemasan Produk Koperasi Prima Indo Sutera Bantuan Pemasaran melalui Kemasan SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 44.730.000,-
106 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Bantuan Sembako untuk warga miskin yang terdampak covid Kelurahan Tanjung Mas, Kemijen, Bandarharjo Bantuan sembako beras, minyak, mie instan, dan bandeng dan ikan 305 paket KOTA SEMARANG - Rp 495.000.000,-
107 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Pemberdayaan Masyarakat Melalui Kuliner Olahan Pongge Pemberdayaan masyarakat Olahan pongge GUNUNGPATI GUNUNGPATI Rp 49.995.000,-
108 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kegiatan Lainnya Analisa Kelayakan dan pengukuran dampak investasi sosial PT Indonesia Power Semarang PGU Analisa GUNUNGPATI GUNUNGPATI Rp 25.000.000,-
109 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Forum Warga dan Pelatihan simulasi tanggap bencana kebakaran warga RW 5 Kemijen, Semarang Timur. Bantuan simulasi penanganan kebakaran, selang pemadam, spray gun nozzle pemadam SEMARANG TIMUR KEMIJEN Rp 6.500.000,-
110 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Kesehatan Percepatan Vaksin Bantuan tenda SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 5.500.000,-
111 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Doa Bersama Santunan Anak Yatim dan Dhuafa 200 santunan anak yatim dan dhuafa KOTA SEMARANG - Rp 20.225.000,-
112 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Program Pemberdayaan Masyarakat Pertanian Perkotaan Kelompok Wanita Tani Tunas Bahagia Tanjung Mas Semarang SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 30.000.000,-
113 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Pemasaran Produk Pameran The Harmoni Of Java Festival Bantuan sewa stand dan dekorasi SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 13.000.000,-
114 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Program Pemberdayaan Masyarakat Melalui Olahan Makanan Berbasis Ikan Asap Kelurahan Bandarharjo Pengadaan mesin, pengaduk sambal, oven, menggunakan LPG, (pedal sealer, chopper, kompor, pelatihan dan pendampingan pembuatan ikan asap, dan pengadaan kemasan) SEMARANG UTARA BANDARHARJO Rp 25.000.000,-
115 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Program Pemberdayaan Masyarakat melalui kelompok pengolah dan pemasar olahan ikan laut "Putri Laut" Bantuan pelatihan, alat dan pendampingan GAYAMSARI TAMBAKREJO Rp 49.500.000,-
116 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Bantuan PMT untuk anak stunting di Kelurahan Tanjung Mas Bantuan PMT Balita SEMARANG UTARA BANDARHARJO Rp 1.700.000,-
117 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim dan Dhuafa Maulud Nabi Santunan 100 anak yatim SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 9.750.000,-
118 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Forum Komunikasi Warga Kelurahan Tanjung Mas Kegiatan Forum Komunikasi SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 6.700.000,-
119 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Pemberdayaan Masyarakat Difabel Di Kelurahan Tanjung Mas dan Kelompok Difabel Mandiri Genuk Bantuan Peralatan untuk UKM Difabel GENUK BANJAR DOWO Rp 26.350.000,-
120 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Pemberdayaan Masyarakat Pelatihan Olahan Pakan Mandiri kelompok Bandeng Makmur Tanjung Mas Semarang Pelatihan, Benchmark dan bantuan Peralatan pembuatan pakan mandiri SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 49.975.000,-
121 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Ekonomi Produktif Pemberdayaan Kelompok Kopi Mangrove dan Konservasi mangrove di kawasan Mangunharjo Semarang Pelatihan, benchmark, dan bantuan peralatan pembuatan kopi mangrove dan penanaman 1000 mangrove TUGU MANGKANG WETAN Rp 49.995.000,-
122 PT PLN Indonesia Power Semarang Power Generation Unit Sosial Bantuan sponsorship lomba puisi tingkat kecamatan Semarang Utara Bantuan sponsorship acara lomba puisi KOTA SEMARANG - Rp 1.000.000,-
123 PT. Phapros Kesehatan Pencegahan Stunting Workshop keluarga sehat melalui pencegahan dan pengentasan stunting untuk Masyarakat Kelurahan Tanjung Mas Semarang SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 14.694.500,-
124 PT. Phapros Sosial Pemberdayaan Masyarakat Social Mapping di Kelurahan Bongsari Semarang SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 30.000.000,-
125 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat NGALIYAN WONOSARI Rp 40.000.000,-
126 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat NGALIYAN KALIPANCUR Rp 100.000.000,-
127 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat TEMBALANG SENDANG MULYO Rp 100.000.000,-
128 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG SELATAN WONODRI Rp 50.000.000,-
129 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 100.000.000,-
130 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat GAYAMSARI PANDEAN LAMPER Rp 50.000.000,-
131 PT. Phapros Ekonomi Produktif Kemitraan Pemberdayaan Masyarakat MIJEN WONOLOPO Rp 20.000.000,-
132 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sosial Pemberian Sembako Untuk Masyarakat Wilayah Kecamatan semarang Barat Terkena Covid-19 Pemberian Paket Sembako bagi masyarakat terkena Covid-19 untuk wilayah Kecamatan Semarang Barat SEMARANG BARAT KALIBANTENG KIDUL Rp 10.000.000,-
133 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sosial Pemberian Bantuan Sembako Masyarakat Terdampak Covid-19 untuk wilayah Gunungpati dan Mijen Semarang Pemberian bantuan paket sembako untuk masyarakat terdampak covid-19 sebagai dukungan agar masyarakat terdampak segera bangkit kembali memulai usahanya guna meningkatkan ekonominya KOTA SEMARANG - Rp 39.188.000,-
134 Bank Jateng Sarana dan Prasarana Keagamaan Partisipasi Pembuatan Kanopi Masjid Al-Huda Panitia Masjid berencana menambah kapasitas jamaah dengan cara membangun kanopi di halaman Masjid Al-Huda. Hal ini dikarenakan banyaknya jamaah dari pegawai kantor di wilayah sekitar masjid termasuk Bank Jateng Cabang Semarang. GAYAMSARI GAYAMSARI Rp 5.000.000,-
135 Bank Jateng Kesehatan Bantuan Pembuatan Tempat Cuci Tangan Dinas Kesehatan Kota Semarang meminta bantuan sebanyak 4 unit tempat cuci tangan portabel yang akan dialokasikan di berbagai tempat yang kasus Covidnya masih tinggi. SEMARANG SELATAN RANDUSARI Rp 20.000.000,-
136 Bank Jateng Sosial Partisipasi Daging Murah Berkah Ramadhan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1442 H telah terjadi kenaikan harga daging di pasaran. PT Bhumi Pandanaran Sejahtera yang merupakan BUMD Kota Semarang menginisiasi untuk mengadakan Program Sosial BUMD "Daging Murah Berkah Ramadhan" GAJAHMUNGKUR PETOMPON Rp 5.100.000,-
137 Bank Jateng Kesehatan Pemberian Paket Sembako Berkenaan dengan penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Jawa dan Bali yang diberlakukan pada tanggal 3 - 20 Juli 2021, sebagai bentuk kepedulian Bank Jateng menjalankan Program Pemberian Paket Sembako SEMARANG SELATAN RANDUSARI Rp 30.000.000,-
138 Bank Jateng Kegiatan Lainnya Bantuan Mobil Operasional Sehubungan dengan banyaknya jumlah satuan pendidikan/sekolah PAUD (TK,KB,TPA, dan SPS), Pendidikan Non Formal (Kejar Paket A,B, dan C serta Lembaga Pendidikan Kursus), SD dan SMP yaitu sebanyak 1493 satuan dan menyebar di 16 Kecamatan se-kota Semarang, maka guna mendukung kelancaran tugas kedinasan sehari-hari Dinas Pendidikan memohon bantuan 1 unit mobil operasional CANDISARI KALIWIRU Rp 333.000.000,-
139 Bank Jateng Kesehatan Dukungan Penataan Pasar Tradisional Sekda Prov Jateng meminta kesediaan Bank Jateng Cabang setempat bersama dengan Kepala Dinas yang membidangi Pasar untuk mewujudkan pasar tradisional yang sehat, aman, bersih serta sesuai dengan protokol kesehatan SEMARANG SELATAN PLEBURAN Rp 27.775.000,-
140 Bank Jateng Ekonomi Produktif Bantuan Pendanaan Start Up Marketplace dasaran67 Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kota Semarang ingin memberikan fasilitas penjualan digital kepada 27.227 UMKM di Kota Semarang agar dapat berkembang dan memiliki daya saing. Oleh karena itu melalui Vendor yang ditunjuk yaitu SANDEC, Dinas meminta bantuan pendanaan Aplikasi Marketplace yang disebut dasaran67 kepada Bank Jateng. SEMARANG TENGAH SEKAYU Rp 70.000.000,-
141 Bank Jateng Lingkungan Bantuan Material Renovasi Rumah Sesuai dengan Program Kerja Tahun 2021 Kwartir Cabang Gerakan Pramuka, Kegiatan Bedah Rumah Tidak Layak Huni dilakukan di 16 Kwartir Ranting (Kecamatan) sebanyak 20 rumah. GAYAMSARI TAMBAKREJO Rp 5.000.000,-
142 Bank Jateng Kegiatan Lainnya Bantuan Mobil Operasional Mobil tersebut akan digunakan untuk Operasional TEMBALANG MANGUNHARJO Rp 432.000.000,-
143 Perumda Air Minum Tirta Moedal Pendidikan Bantuan Operasional TK Tirta Dharma Bantuan operasional TK Tirta Dharma Tahun Ajaran 2021/2022 GAJAHMUNGKUR PETOMPON Rp 40.000.000,-
144 Perumda Air Minum Tirta Moedal Sosial Pembuatan tas Spunbound untuk pembagian sembako kepada warga Kota Semarang Pembuatan 1000 pcs tas spunbound untuk kegiatan pembagian sembako kepada warga Kota Semarang KOTA SEMARANG - Rp 12.700.000,-
145 Perumda Air Minum Tirta Moedal Sarana dan Prasarana Keagamaan Pembangunan Gedung Taman Pendidikan Al Quran Masjid Al Ittihad Partisipasi pembangunan gedung Taman Pendidikan Al Quran Masjid Al Ittihad Perumahan Pasadena Semarang SEMARANG BARAT TAWANGSARI Rp 3.000.000,-
146 Perumda Air Minum Tirta Moedal Sosial Pembangunan Gudang dan Pengadaan Sarana Makan Partisipasi pembangunan gudang dan pengadaan sarana makan di Kauman Dowo RW III Kel. Kudu, Kec. Genuk Semarang GENUK KUDU Rp 2.000.000,-
147 Perumda Air Minum Tirta Moedal Sosial Bantuan Paket Sembako Covid 19 Bantuan paket sembako Covid 19 pada bulan Juli, Agustus, September 2021 KOTA SEMARANG - Rp 143.000.000,-
148 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya Pembelian tas Spundbond untuk paket sembako Pembelian 1000 pcs tas spundbond untuk paket sembako di lingkungan kelurahan maupun paguyuban hiburan Semarang KOTA SEMARANG - Rp 12.700.000,-
149 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya HUT Ke- 110 Perumda Air Minum Tirta Moedal Acara Khitan bersama untuk warga Kota Semarang KOTA SEMARANG - Rp 122.553.726,-
150 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya Kegiatan FGD Ikatan Jurnalis TV dan Program Peberdayaan Ekonomi UMKM Partisipasi FGD Ikatan Jurnalis TV dan Program Pemberdayaan Ekonomi UMKM masa pandemi 2021 KOTA SEMARANG - Rp 2.000.000,-
151 Perumda Air Minum Tirta Moedal Lingkungan pavingisasi jalan lingkungan di Jl Jayanegara Bantuan dana pavingisasi jalan lingkungan di Jl Jayanegara RW 05 KOTA SEMARANG - Rp 2.000.000,-
152 Perumda Air Minum Tirta Moedal Sosial Program TMMD Sengkuyung Bantuan program TMMD Sengkuyung Tahap III MIJEN KARANG MALANG Rp 40.929.000,-
153 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya Doorprise Resepsi HUT ke 22 DWP Kota Semarang Bantuan doorprise resepsi HUT ke 22 DWP Kota Semarang KOTA SEMARANG - Rp 2.435.000,-
154 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya MUSKOT APINDO Semarang ke 11 Bantuan dana Bantuan dana MUSKOT APINDO Semarang ke 11 KOTA SEMARANG - Rp 1.500.000,-
155 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya kegiatan operasi Lilin Th 2021 Polsek Gajah Mungkur Partisipasi dukungan kegiatan operasi Lilin Th 2021 Polsek Gajah Mungkur GAJAHMUNGKUR PETOMPON Rp 5.000.000,-
156 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya kalender dinding Th 2022 untuk pelanggan Pembuatan kalender dinding Th 2022 untuk pelanggan sebanyak 4000 eks KOTA SEMARANG - Rp 32.800.000,-
157 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kegiatan Lainnya HUT WHDI dan Hari Raya Nyepi Th. 2022 Bantuan 200 Sembako HUT WHDI dan Hari Raya Nyepi Th. 2022 KOTA SEMARANG - Rp 23.000.300,-
158 Perumda Air Minum Tirta Moedal Kesehatan Lomba Gerak Jalan HUT Pemuda Panca Marga ke 41 Bantuan Dana kegiatan Lomba Gerak Jalan HUT Pemuda Panca Marga ke 41 KOTA SEMARANG - Rp 1.500.000,-
159 PT Angkasa Pura I Sosial SEMBAKO BAGI PASIEN ISOMAN COVID19 SEMBAKO BAGI PASIEN ISOMAN COVID19 KELURAHAN TAMBAK HARJO SEMARANG BARAT TAMBAKHARJO Rp 10.000.000,-
160 PT Angkasa Pura I Pendidikan SARANA PERLENGKAPAN PANTI DAN SANTUNAN ANAK SARANA FASILITAS PENDIDIKAN DAN SANTUNAN SEMARANG BARAT BONGSARI Rp 19.100.000,-
161 PT Angkasa Pura I Ekonomi Produktif PARTISIPASI PEMBANGUNAN HETEROSPACE PARTISIPASI PEMBANGUNAN HETEROSPACE DI SURAKARTA CANDISARI KALIWIRU Rp 15.000.000,-
162 PT Angkasa Pura I Kebudayaan PERANGKAT GAMELAN PERANGKAT GAMELAN KAMPUNG JAWI GUNUNGPATI SUKOREJO Rp 50.000.000,-
163 PT Angkasa Pura I Kesehatan PELAYANAN KESEHATAN KELILING PELAYANAN KESEHATAN KELILING DAN PENGOBATAN SEMARANG SELATAN MUGASARI Rp 193.352.553,-
164 PT. Pertamina Jawa Bagian Tengah Lingkungan Bantuan Banjir ROB Tanjung Emas Bantuan Banjir ROB Tanjung Emas SEMARANG UTARA TANJUNG EMAS Rp 13.562.600,-
165 RS PANTI WILASA CITARUM Sosial Bakti Sosial Respon Banjir Kelurahan Meteseh dan Kelurahan Rowosari Akibat sungai Pengkol dan Sungai Babon meluap sehingga membanjiri kawasan permukiman di Perumahan Dinar Indah Kelurahan Meteseh dan RW I Kelurahan Rowosari, ketinggian banjir mencapai 2 M. Akibatnya, 80 KK di RW I dan 33 kepala keluarga (KK) terdampak limpasan air di wilayah RW 26 dan harus mengungsi. RS Panti Wilasa Citarum telah menyalurkan bantuan berupa 100 Hygiene Kit yg berisi handuk, sikat gigi, pasta gigi dan sabun mandi. Kebutuhan hygiene kit sangat diperlukan saat ini, terutama bagi korban yang berada di tempat pengungsian, terlebih barang² mereka sudah terendam air lumpur. TEMBALANG ROWOSARI Rp 2.206.200,-
166 RS PANTI WILASA CITARUM Sosial Bakti Sosial Respon Bencana Angin Puting Beliung Kelurahan Mlatiharjo dan Kelurahan Mlatibaru Akibat angin Puting beliung menerjang wilayah kelurahan Mlatibaru dan Mlatiharjo kecamatan Semarang Timur, serta beberapa wilayah lainnya di Kota Semarang, Senin (8/2/2021) dini hari. Di kelurahan Mlatiharjo dilaporkan sedikitnya 32 rumah mengalami rusak sedangkan di wilayah Mlatibaru ada 84 rumah yang berada di RW III dan VIII mengalami kerusakan bagian atap, dan 2 rumah roboh. RS Panti Wilasa Citarum telah menyalurkan bantuan berupa berupa sembako 150 kg beras, 6 karton minyak goreng, 12 karton mie telur, 3 krat telur yang digunakan untuk keperluan dapur umum, serta 15 pc terpal untuk mengatasi kondisi darurat rumah warga yang mengalami kerusakan pada atap. SEMARANG TIMUR MLATIBARU Rp 7.551.861,-
167 RS PANTI WILASA CITARUM Sosial Bakti Sosial Respon Bencana Banjir Bencana banjir yang terjadi pada Sabtu (6/2) juga dirasakan karyawan RS Panti Wilasa Citarum, dari data yang dihimpun sebanyak 90 karyawan rumahnya terendam air dibeberapa kecamatan. RS Panti Wilasa Citarum telah menyalurkan bantuan berupa berupa paket sembako untuk karyawan dan keluarga yang terdampak banjir di wilayah kota Semarang. KOTA SEMARANG - Rp 22.500.000,-
168 RS PANTI WILASA CITARUM Sosial Bakti Sosial Pengobatan Gratis Respon Banjir Kelurahan Banjardowo Pada Sabtu (13/2) bertempat di Langgar Ndeprok RW II Kelurahan Banjardowo, RS Panti Wilasa Citarum bekerjasama dengan Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Lokal Semarang Timur, Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Kecamatan Genuk, PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Genuk mengadakan aksi sosial Pengobatan Gratis bagi masyarkat terdampak bencana banjir di wilayah Kelurahan Banjardowo Genuk. Kegiatan tersebut di ikuti oleh 179 warga yang berdomisili di wilayah Kelurahan Banjardowo. RS Panti Wilasa Citarum selain mengadakan pengobatan gratis juga telah menyalurkan bantuan berupa 360 pembersih lantai. GENUK BANJAR DOWO Rp 4.475.000,-
169 RS PANTI WILASA CITARUM Kesehatan Bakti Sosial Pengobatan Gratis Respon Banjir Kelurahan Tambakrejo RS Panti Wilasa Citarum bekerja sama dengan PCNU Kota Semarang kembali menggelar pengobatan gratis pasca banjir bagi warga yang membutuhkan bantuan kesehatan di Kelurahan Tambakrejo Kecamatan Gayamsari Semarang. Hadir dalam kegiatan Pengobatan Gratis Paska Banjir tersebut Sekda Kota Semarang Ir. Izwar Aminuddin, MT, anggota Komisi B DPRD Kota Semarang Hanik Khoiru Sholikah, sekretaris PCNU kota Semarang H. Imam Mursyid. Pengobatan gratis yang diikuti oleh 200 warga Tambakrejo ini diharapkan dapat membantu warga yang mengalami gangguan kesehatan pasca bencana banjir yang terjadi. GAYAMSARI TAMBAKREJO Rp 5.000.000,-
170 RS PANTI WILASA CITARUM Kesehatan Bakti Sosial Respon Banjir Pengobatan Gratis Kelurahan Bandarharjo Banjir yang menerjang sebagian kota Semarang hingga kini masih ada dampak yang ditimbulkan, khususnya gangguan kesehatan di masyarakat. Menanggapi hal itu, RS Panti Wilasa Citarum bekerja sama dengan PCNU Kota Semarang kembali mengadakan pengobatan gratis pasca banjir di Kelurahan Bandarharjo Kecamatan Semarang Utara. Pengobatan gratis ini diikuti oleh 160 warga Bandarharjo, seusai berobat masyarakat memperoleh bantuan sembako dari LAZIS-NU. Kegiatan ini diharapkan dapat membantu warga yang mengalami gangguan kesehatan pasca bencana banjir yang terjadi SEMARANG UTARA BANDARHARJO Rp 4.000.000,-
171 RS PANTI WILASA CITARUM Kesehatan Bakti Sosial Pengobatan Gratis Respon Tanah Longsor Kelurahan Sukorejo Bencana tanah longsor yang menimpa warga Trangkil Baru RT 06 RW 10 Kelurahan Sukorejo Kecamatan Gunungpati beberapa minggu yang lalu, telah meratakan hunian warga di wilayah tersebut. Hingga saat ini sebagian besar warga yang tertimpa musibah masih bertahan tinggal di tenda-tenda darurat. RS Panti Wilasa Citarum bekerjasama dengan PCNU, LKNU, LAZISNU, Jembatan Rakyat Foundation kembali mengadakan aksi sosial Pengobatan Gratis yang diikuti oleh 65 warga Trangkil Baru, kegiatan yang dilaksanakan pada Senin (22/03) juga dihadiri H. Rama Juan, S.A.B anggota Komisi B dan Gumilang Febriansyah Soemarmo, ST.MM anggota Komisi C DPRD Kota Semarang. GUNUNGPATI SUKOREJO Rp 1.625.000,-
172 RS PANTI WILASA CITARUM Kesehatan Bakti Sosial Pengobatan Gratis Respon Banjir Kelurahan Trimulyo Bencana banjir yang terjadi di wilayah kelurahan Trimulyo kecamatan Genuk pada beberapa minggu yang lalu, sangat berdampak pada kerugian fisik, terlebih lagi banyak warga yang mengeluhkan gangguan kesehatan pasca banjir, seperti gatal-gatal, flu dan diare. RS Panti Wilasa Citarum bekerjasama dengan NU peduli kota Semarang kembali mengadakan bakti sosial bagi 177 warga yang terdampak pasca bencana banjir yang terjadi. Ini merupakan kegiatan yang kelima, yang diselenggarakan lintas sektor antara RS Panti Wilasa Citarum dengan PCNU, LKNU, LAZISNU, JR Foundation. Kegiatan tersebut dihadiri Bapak Walikota Semarang beserta Kepala Dinas Kesehatan Kota Semarang. GENUK TRIMULYO Rp 4.425.000,-
173 RS PANTI WILASA CITARUM Kesehatan Bakti Sosial Pengobatan Gratis dan Pembagian Sembako Kelurahan Gajahmungkur Dalam rangka merayakan hari Paskah serta menyambut datangnya bulan Ramadhan, Rumah Sakit Panti Wilasa Citarum bekerjasama dengan Nahdlatul Ulama, Jembatan Rakyat Foundation dan Pemerintah Kota Semarang mengadakan kegiatan bersama. Kegiatan yang mengambil lokasi di kelurahan Gajahmungkur ini dilaksanakan pada pagi hari di tanggal 10 April 2021. Adapun kegiatan ini terdiri dari bakti sosial pengobatan massal dan pembagian beras oleh Rumah Sakit Panti Wilasa Citarum serta pelaksanaan vaksin covid-19 yang didukung oleh Puskesmas Pegandan. Bantuan beras yang dibagikan kepada masyarakat sebanyak 1 ton adalah wujud dari kepedulian karyawan Panti Wilasa Citarum di masa Paskah yang menyisihkan dan mengumpulkan beras bagi yang membutuhkan. - Kegiatan tersebut juga dihadiri H. Rama Juan, S.A.B anggota Komisi B dan Gumilang Febriansyah Soemarmo, ST.MM anggota Komisi C DPRD Kota Semarang. GAJAHMUNGKUR GAJAH MUNGKUR Rp 5.000.000,-
174 RS PANTI WILASA CITARUM Kesehatan Bantuan Pemeriksaan TORCH bagi Ibu dengan anak Penyandang Disabilitas RS Panti Wilasa Citarum bersama DKK Semarang, Baznas, Walubi Jateng dan Laboratorium Sarana Medika menyerahkan bantuan program CSR bidang kesehatan berupa "Bantuan program kesehatan ibu dan anak pemeriksaan TORCH bagi ibu dan anak penyandang disabilitas". Bantuan diserahkan oleh dr. Yohane Mada Suprayogi, Sp.PD FINASIM diterimalangsung oleh Ibu Krisseptiana Hendrar Prihadi, SH., MM selaku ketua TP PKK Kota Semarang. KOTA SEMARANG - Rp 10.000.000,-
175 RS PANTI WILASA CITARUM Infrastruktur Sanitasi Lingkungan Bantuan pembuatan Ram (aksesibilitas layanan publik) Kelurahan Mlatibaru Dalam mewujudkan layanan yang inklusif di kota Semarang, RS Panti Wilasa Citarum memberikan bantuan pembuatan RAM merupakan jalur sirkulasi yang memiliki bidang dengan kemiringan dan lebar tertentu untuk memudahkan akses antar lantai bagi penyandang disabilitas dan pengguna gedung. Sehingga diharapkan dengan bantuan tersebut, masyarakat khususnya penyandang disabilitas di wilayah Kelurahan Mlatibaru dapat mengakses layanan sosial tanpa hambatan. SEMARANG TIMUR MLATIBARU Rp 10.000.000,-
176 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan Pembangunan Masjid Al Ittihad Bantuan berupa dana untuk pembangunan masjid Al Ittihad GENUK BANGETAYU WETAN Rp 2.500.000,-
177 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Kegiatan Lainnya Bantuan Kegiatan Pertandingan Bulu Tangkis di Kelurahan Purwodinatan Pemberian bantuan berupa dana SEMARANG TENGAH PURWODINATAN Rp 1.000.000,-
178 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Kebudayaan Desa Binaan Desa Wisata Kandri Pembuatan Giant Letter Branding Desa Wisata Kandri, Penebaran bibit lele di kolam ikan dan pembuatan rintisan pasar kuliner desa wisata Kandri GUNUNGPATI KANDRI Rp 25.000.000,-
179 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Pendidikan Sponsorship HUT SMPN 21 Semarang Pemberian hadiah/souvenir kegiatan dalam rangka HUT SMPN 21 Semarang BANYUMANIK SRONDOL WETAN Rp 750.000,-
180 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Kegiatan Lainnya Bantuan pembuatan sekat pembatas lapangan Tenis Meja Kecamatan Mijen Pembuatan 20 sekat pembatas lapangan tenis meja MIJEN WONOLOPO Rp 3.888.000,-
181 PT BPR BKK KOTA SEMARANG (Perseroda) Sosial Peduli Semeru Pemberian bantuan korban gunung meletus, gunung semeru berupa ; roti,sembako, indomie, obat-obatan, sarung serta selimut SEMARANG UTARA DADAPSARI Rp 4.280.000,-
182 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sosial Bantuan Korban Bencana Alam Bantuan bencana alam korban gempa Cianjur lewat BPBD Provinsi jawa Tengah KOTA SEMARANG - Rp 9.970.075,-
183 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Lingkungan Program penanaman Mangrove di Sungai Karanganyar Program penanaman Mangrove di Sungai Karanganyar TUGU KARANG ANYAR Rp 20.000.000,-
184 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sarana dan Prasarana Keagamaan Pembangunan tempat Ibadah Bantuan ke Yayasan AHBAABUL MUKHTAR untuk pembangunan Mushola & Asrama Putri di Podorejo Ngalian Semarang NGALIYAN PODOREJO Rp 3.195.872,-
185 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Kesehatan Vaksinasi Covid-19 Pemberian bantuan vaksinasi Covid-19 untuk masyarakat umum (Kel. Karanganyar & Kel. Randugarut, serta tenant PT. KIW) TUGU RANDUGARUT Rp 15.000.000,-
186 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Kesehatan Bantuan pengadaan himbauan memutuskan mata rantai pemutusan Covid-19 melalui PPKM/PSBB mikro Bantuan pengadaan himbauan memutuskan mata rantai pemutusan Covid-19 melalui PPKM/PSBB mikro KOTA SEMARANG - Rp 5.000.000,-
187 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Kesehatan Bantuan paket sembako untuk penanggulangan bencana Covid - 19 sebanyak 250 paket Bantuan paket sembako untuk penanggulangan bencana Covid - 19 sebanyak 250 paket KOTA SEMARANG - Rp 22.727.276,-
188 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sosial Bantuan korban gempa bumi di Sulawesi Barat dan banjir di Kalimantan Selatan melalui PT. Danareksa di koordinir oleh BPBD ProvJateng Bantuan korban gempa bumi di Sulawesi Barat dan banjir di Kalimantan Selatan melalui PT. Danareksa di koordinir oleh BPBD ProvJateng KOTA SEMARANG - Rp 10.000.000,-
189 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sosial Bantuan korban gempa bumi di Sulawesi Barat melalui Forkom BUMD Jateng yang dikoordinir oleh BPBD Jateng Bantuan korban gempa bumi di Sulawesi Barat melalui Forkom BUMD Jateng yang dikoordinir oleh BPBD Jateng KOTA SEMARANG - Rp 6.000.000,-
190 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sosial Bantuan korban gempa bumi di Sulawesi Barat melalui PT KIMA (Persero) selaku koordinator Posko BUMN Bantuan korban gempa bumi di Sulawesi Barat melalui PT KIMA (Persero) selaku koordinator Posko BUMN KOTA SEMARANG - Rp 10.000.000,-
191 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan pembangunan sarana prasarana umum untuk Detasemen Intelijen Kodam IV Diponegoro Bantuan pembangunan sarana prasarana umum untuk Detasemen Intelijen Kodam IV Diponegoro KOTA SEMARANG - Rp 5.000.000,-
192 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Kesehatan Pemberian bantuan Sinergi BUMN Klaster Danareksa-PPA berupa botol air mineral untuk penanganan Covid-19 Pemberian bantuan Sinergi BUMN Klaster Danareksa-PPA berupa botol air mineral untuk penanganan Covid-19 KOTA SEMARANG - Rp 5.000.000,-
193 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Kesehatan Biaya screening SWAB PCR Covid-19, medical check up, pemberian masker & Multivitamin (Fituno) untuk karyawan PT KIW Biaya screening SWAB PCR Covid-19, medical check up, pemberian masker & Multivitamin (Fituno) untuk karyawan PT KIW TUGU RANDUGARUT Rp 300.000.000,-
194 PT KAWASAN INDUSTRI WIJAYAKUSUMA (Persero) Sarana dan Prasarana Keagamaan Bantuan pembangunan Masjid Jami Ulul Albab Bantuan pembangunan Masjid Jami Ulul Albab GENUK BANGETAYU KULON Rp 10.000.000,-
  • STATISTIK CSR & PKBL

  • BERDASARKAN JUMLAH PERUSAHAAN

  • TAHUN 2021

  • STATISTIK CSR & PKBL

  • BERDASARKAN JUMLAH KEGIATAN

  • TAHUN 2021

No. Kecamatan Jumlah
1 BANYUMANIK 5
2 CANDISARI 3
3 GAJAHMUNGKUR 4
4 GAYAMSARI 5
5 GENUK 8
6 GUNUNGPATI 10
7 MIJEN 4
8 NGALIYAN 5
9 PEDURUNGAN 5
10 SEMARANG BARAT 45
11 SEMARANG SELATAN 6
12 SEMARANG TENGAH 5
13 SEMARANG TIMUR 7
14 SEMARANG UTARA 32
15 TEMBALANG 10
16 TUGU 5
17 KOTA SEMARANG 35
  • STATISTIK CSR & PKBL

  • BERDASARKAN JUMLAH ANGGARAN

  • TAHUN 2021

No. Kecamatan Jumlah
1 BANYUMANIK 9.400.000
2 CANDISARI 364.760.000
3 GAJAHMUNGKUR 55.100.000
4 GAYAMSARI 114.500.000
5 GENUK 81.441.300
6 GUNUNGPATI 238.095.000
7 MIJEN 67.817.000
8 NGALIYAN 165.695.872
9 PEDURUNGAN 118.199.900
10 SEMARANG BARAT 929.340.166
11 SEMARANG SELATAN 322.775.053
12 SEMARANG TENGAH 107.248.500
13 SEMARANG TIMUR 111.301.861
14 SEMARANG UTARA 427.325.100
15 TEMBALANG 913.115.200
16 TUGU 389.995.000
17 KOTA SEMARANG 1.232.680.377
  • STATISTIK CSR & PKBL

  • BERDASARKAN JUMLAH USULAN KEGIATAN

  • TAHUN 2021

No. Kecamatan Jumlah
1 BANYUMANIK 0
2 CANDISARI 0
3 GAJAHMUNGKUR 0
4 GAYAMSARI 1
5 GENUK 2
6 GUNUNGPATI 1
7 MIJEN 0
8 NGALIYAN 1
9 PEDURUNGAN 0
10 SEMARANG BARAT 3
11 SEMARANG SELATAN 0
12 SEMARANG TENGAH 0
13 SEMARANG TIMUR 0
14 SEMARANG UTARA 15
15 TEMBALANG 6
16 TUGU 0
17 KOTA SEMARANG 39
  • STATISTIK CSR & PKBL

  • BERDASARKAN JENIS

  • STATISTIK CSR & PKBL

  • BERDASARKAN KATEGORI

  • TAHUN 2021

No. Subjek Jumlah
1 Perorangan 32
2 Kelompok / Organisasi / LSM 159
3 Perguruan Tinggi 3