PEMERINTAH KOTA SEMARANG
Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam Sekretariat Daerah Kota Semarang
  • PROFIL CSR & PKBL

  • AWANNGROUP Hotel & Property Management

www.awanngroup.com

AWANNGROUP Hotel & Property Management

Jalan Pemuda No. 112
Website Perusahaan : www.awanngroup.com
Email Perusahaan : info@awanngroup.com
Contact Person : Ninon Septa Relan
Telp. Contact Person :+62 857-4242-4297

LOKASI

AWANNGROUP Hotel & Properti Manajemen berupaya untuk menjadi innovator terkemuka melalui teknologi dan personalized services dalam industri perhotelan. Dengan membangun kepercayaan investor dan komitmen untuk mewujudkan inovasi yang unik dan kreatif guna menjadi “market leader” bagi seluruh kota di Indonesia khususnya Semarang, Jawa Tengah. Dengan didukung dengan 3 pondasi utama yaitu Business Accelerator AWANNGROUP yang meliputi Creative, IT & Technology, serta Research & Development yang selalu mengedepankan inovasi, mengikuti tren market dan dengan mengutamakan pengembangan kualitas SDM (Human Development) sebagai kunci utama AWANNGROUP dalam menjalankan bisnis berkelanjutan dan wujud pemenuhan komitmen terhadap para investor. AWANNGROUP sebagai one stop solution bagi para pengembang, investor dan bisnis owner dalam pengembangan dan pengelolaan aset dan properti. AWANNGROUP menjadi ikon bisnis baru Kota Semarang, yang diharapkan dapat menjadi angin segar bagi pengembangan aset dan properti di Jawa Tengah khususnya Kota Semarang. 


PROGRAM PERUSAHAAN

No. Urusan Pemerintah Program Pemerintah
1 Kewilayahan (Kecamatan) Program Koordinasi Ketentraman Dan Ketertiban Umum
  • REALISASI CSR & PKBL

  • AWANNGROUP Hotel & Property Management

No. Jenis Program/Usulan Deskripsi Kecamatan Kelurahan Usulan Anggaran Realisasi Anggaran Option
  • GALERI KEGIATAN CSR & PKBL

  • AWANNGROUP Hotel & Property Management